Kamis, 16 Oktober 2014

Cara Memasukan teks kedalam AutoShapes



Cara Memasukan teks kedalam AutoShapes
AutoShape


Fitur Auto Shapes yang disediakan oleh Microsoft Word adalah fitur yang memungkikan anda untuk dapat membuat atau menambahkan berbagai macam bentuk (Shapes) secara Otomatis. Fitur ini banyak digunakan untuk mempermudah pembuatan bentuk, baik bentuk bidang persegi, lingkaran, segitiga, bintang dan bentuk-bentuk lainnya. 

Dengan menggunakan fitur auto shape yang tersedia di word, kita dapat dengan mudah membuat atau menyisipkan shape/bentuk-bentuk Grafis yang sudah baku seperti bentuk kotak, lingkaran, elips, panah, bintang, dan berbagai format autoshape lainnya.


Berikut Cara Menggunakan AutoShape :

a. Membuat AutoShapes
  • Klik tab Insert Klik icon Shapes.
  • Klik tanda panah kebawah.
  • Pilih bentuk yang diinginkan.
  • Letakkan penunjuk mouse diawal gambar.
  • lalu drag (seret) sesuai dengan keinginan, lalu lepas drag-nya.
b. Memasukkan Teks pada AutoShapes 
  • Klik gambar AutoShape yang ingin diisi teks di dalamnya
  • Klik icon Text Box
  • Klik pointer pada gambar AutoShape yang ingin diisi tulisan di dalamnya
  • Ketikkan Teks yang diinginkan dalam kotak tersebut
Atau
  • Klik kanan gambar AutoShape yang ingin diisi teks di dalamnya
  • Klik Add Text
  • Ketikkan Teks yang diinginkan dalam kotak tersebut
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara Memasukan teks kedalam AutoShapes
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://tips-triks-ilmu-komputer.blogspot.com/2014/10/cara-memasukan-teks-kedalam-autoshapes.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.
Anda Ingin Kursus Mastering Komputer ?
KLIK DISINI
1 komentar: