Rabu, 24 September 2014

Cara Memasang Musik MP3 Di Blogger



Cara Memasang Musik MP3 Di Blogger
MP3

Untuk mempercantik dan indah salah satu web atau blog pribadi banyak sekali tips dan cara agar web yang sedang kita bangun memiliki daya tarik tersendiri. Kita akan Sharing bagai mana caranya untuk memasang musik atau lagu ke dalam website dan langsung otomatis online saat di akses website oleh para Pengunjung, banyak sekali website-website saat di akses langsung otomatis mengeluarkan suara musik selidik punya selidik cara tersebut sangat mudah dan gampang.


Berbagai macam Widget dan Gadget dapat dipasang di blog. Mulai dari Musik, MP3, Radio Online, Chat Box, Widget Melayang, Kalender, Animation, Game dan lain sebagainya. Pemasangan beberapa gadget tadi tergantung dengan kebutuhan pemilik blog.
Untuk anda pengguna blog dengan menggunakan blogger/blogspot, semua widget dapat dipasang dengan mudah. Tutorial Blogger ini akan membahas bagaimana Cara Memasang Widget Musik MP3 di Blogger. Banyak yang telah mengetahui cara pemasangan musik yang autoplay ini, karena hanya dengan menambahkan script HTML/Javascript sederhana.



Cara Memasang Widget Music / MP3 di Blog :

  • Login ke Blogger.com
  • Pilih blog anda yang ingin dipasang gadget MP3.
  • Klik Layout, lalu pilih Add a Gadget / Tambah Gadget pada elemen blog Anda.          Disini anda dapat meletakkannya sesuai dengan keinginan. Bisa diletakkan di sidebar   sebelah kanan.
  • Pilih HTML / Javascript.
  • Masukkan kode musik MP3 yang dapat anda cari di : Widget Musik Autoplay , Gadget Musik MP3 Blogger , Widgetbox Media Player
  • anda juga dapat menggunakan kode seperti dibawah ini


Berikut Contoh Script nya :

Maroon 5 – Payphone
<center>
<a href="http://divine-music.info" target="_blank"><img src="http://divine-music.info/images/dmmusicbar.gif" border="0" alt="Get Free Music at www.divine-music.info"></a><br>
<a href="http://divine-music.info" target="_blank"><img src="http://divine-music.info/images/dmlogo.gif" border="0" alt="Get Free Music at www.divine-music.info"></a>
<br><br><b>
<a target="_blank" title="Get Free Music at www.divine-music.info" href="http://www.divine-music.info">Free Music</a> at divine-music.info</b><br>
<EMBED SRC="http://divine-music.info/musicfiles/01 Payphone (feat. Wiz Khalifa).swf" AUTOSTART="TRUE" LOOP="TRUE" WIDTH="1" HEIGHT="1" ALIGN="CENTER"></EMBED>
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara Memasang Musik MP3 Di Blogger
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://tips-triks-ilmu-komputer.blogspot.com/2014/09/cara-memasang-musik-mp3-di-blogger.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.
Anda Ingin Kursus Mastering Komputer ?
KLIK DISINI
0 komentar:
Posting Komentar