Extract |
Terkadang kita memiliki sebuah image yang sukup bagus, namun Background yang tidak kita sukai. Kita ingin agar dapat menghilangkan background tersebut, dan menggantinya dengan latar belakang yang menurut kita lebih menarik dan unik. Tentunya kita harus memisahkan image tersebut dari gambar latarnya.
Foto biasanya terdiri dari berbagai macam objek didalamnya, tergantung dimana Lokasi tempat kita mengabadikan moment itu. Terkadang ada Objek yang kita rasa sedikit mengganggu pemandangan atau ada objek didalam foto yang tidak ingin kita lihat dan berbagai macam alasan lainnya.
Bagaimana memisahkan objek berupa manusia atau apa saja sehingga nantinya kita akan menempatkan ke suatu objek atau gambar yang lain dengan cara Teknik Extract, yang dimana teknik ini menjelaskan bagaimana memisahkan gambar dari background. Cara ini Efektif untuk gambar yang memiliki tingkat kontras yang tinggi.
Teknik lainnya yaitu dengan menggunakan Magic Eraser Tool, tetapi teknik ini memiliki kelemahan, yaitu tool ini tidak bisa membedakan tingkat kontras dalam gradien sehingga tidak bisa digunakan apabila background terlalu komplek dengan banyak warna.
Langkah-langkah memisahkah bacground dengan cara di extract :
- buka file foto yangakan di edit
- lalu kalian bisa menekan tombol CTRL+ALT+X atau pilih Filter >> Extract
- lalu buat garisan hijau di sekitar object menggunakan spidol
- lalu pilih gambar cat atau tekan huruf "G" pada keyboard blog biru pada objek
- lalu tekan preview untuk melihat hasil potongan jika ada yang kurang bisa di perbaiki lagi
- Clean up tool = untuk membersihkan sisa noda dengan menghapus bagian tidak diinginkan
- Edge touchup tool = untuk memperhalus dengan sentuhan halus / memperhalus object yang telah di extract
- Kemudian tekan OK
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Anda Ingin Kursus Mastering Komputer ?
KLIK DISINI
Judul: Cara Memisahkah Bacground Dengan Cara Di Extract
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://tips-triks-ilmu-komputer.blogspot.com/2014/10/cara-memisahkah-bacground-dengan-cara.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Anda Ingin Kursus Mastering Komputer ?
KLIK DISINI
0 komentar:
Posting Komentar